CARA MENGATASI PIPA SEPTIC TANK YANG BERMASALAH
Sedot WC Jogja – Jika musim hujan datang, kemungkin terjadi kebocoran pada pipa akan semakin besar. Hal ini disebabkan karena septic tank yang semakin penuh. Hal tersebut akan mengakibatkan septic tank akan menjadi rusak. Selain itu, Anda bisa mengeceknya dari bau septic tank. Jika bau maka hal tersebut adalah tanda jika septic tank Anda bermasalah.
Cara Mengatasi Septic Tank Bermasalah
Salah satu cara untuk mengetahui apakah septic tank di rumah bermasalah atau tidak bisa dicek dari baunya. Ketika septic tank sudah mengeluarkan bau yang tidak sedap, maka ada kemungkinan pipa septic tank retak dan harus segera diganti. Hal ini bermula dari intensitas air yang tinggi saat hujan, yang menyebabkan tanah menjadi sangat lembap dan tidak normal. Akibatnya, sambungan pipa pada septic tank longgar dan menyebabkan air dari dalamnya merembet ke luar. Atau bisa juga karena ditemukan retakan pada pipa yang bisa membuat isi septic tank rembes.
Kondisi ini biasa terjadi karena beberapa alasan
pertama karena pipa sudah berusia lebih dari dua tahun; kedua, karena pemasangan yang tidak benar sehingga pipa longgar; dan ketiga karena tekanan air yang masuk ke dalam tanah. Untuk itu, pencegahannya pun bisa dilakukan sesuai dengan alasan-alasan tersebut. Seperti melakukan pengecekan rutin pada pipa dan sambungan, melihat apakah ada keretakan di bagian dinding septic tank, memastikan bahwa pemasangan pipa sudah benar, dan lain sebagainya. Untuk pencegahan di poin tiga, penghuni bisa mengosongkan septic tank saat musim hujan tiba sehingga septic tank tidak akan terlalu penuh begitu air hujan merembes ke dalam. Tentunya, kemungkinan septic tank meluap pun bisa terhindarkan.
MARGO BOR – TUKANG SUMUR JOGJA | SEDOT WC JOGJA | AHLI SUMUR JOGJA | SUMUR BOR JOGJA Kami melayani kami melayani sedot wc penuh dan mampet di wilayah ngaglik sleman, sumur bor. Untuk menggunakan jasa kami Hubungi kami di 081-8201-763 / 0851-0260-0511
Related Posts
- 94
PENYEBAB WC MAMPET Sedot WC Jogja - Wc yang mampet atau tersumbat biasanya dikarenakan beberapa faktor. Seperti banyak kotoran yang masuk, karena terjadi kebocoran, atau yang lain sebagainya. Untuk itu perlu Nada ketahui beberapa penyebab WC mampet atau tersumbat berikut ini. Hancurkan Tinja dengan Garam Dapur Salah satu penyebab wc…
- 94MARGO BOR - TUKANG SUMUR JOGJA | SEDOT WC JOGJA | AHLI SUMUR JOGJA | SUMUR BOR JOGJA Kami melayani kami melayani sedot wc penuh dan mampet di wilayah ngaglik sleman, sumur bor. Untuk menggunakan jasa kami Hubungi kami di 081-8201-763 / 0851-0260-0511 Cara Membuat Sumur Bor Cara membuat sumur…
- 94
Solusi Saluran Air Mampet Hal yang dilakukan oleh kebanyakan orang ketika mendapati saluran air mampet adalah dengan memsaukkan sebatang besi ke saluran air yang tersumbat. Tahukah Anda, cara manual ini justru bisa jadi memperparah saluran air mampet. Biasanya orang akan berpikir cepat dan mengambil apapun yang bisa…
- 93
- 93
Seringkali terdapat kesalahan dalam penggunaan air. Air merupakan sumber kehidupan, air juga merupakan sumber daya alam yang terbatas jumlahnya. Maka dari itu kita harus pintar-pintar dalam penggunaan. Salah satunya adalah dengan menghemat air. Menghemat air ini bisa dilakukan dengan berbagai cara tentunya. Karena jumlah air bersih yang kita ambil…